VISI
Mencetak Generasi Muda yang Berkualitas di Bidang Ilmu Agama, Ilmu Umum, dan Berkepribadian Akhlakul Karimah serta Menjalankan Syari’at Islam ala Ahlussunah Wal Jama’ah
MISI
- Menanamkan nilai-nilai keislaman dalam aktivitas sehari-hari
- Membangkitkan semangat santri untuk senantiasa aktif dalam mengikuti majelis pengajian Al-qur’an maupun kitab di pondok
- Menciptakan santri yang siap untuk terjun di masyarakat
- Menciptakan suasana gotong-royong dan saling membantu antar santri
- Menjalin hubungan baik dengan masyarakat serta berbagai pihak dalam pengembangan pesantren yang unggul dan agamis