Lailatul Q(m)odar

Pada waktu itu, saat malam 25 romadhon 1428 H, saya bersama dengan beberapa santri diajak untuk ijazahan bersama di ndalem (rumah) Kiyai Kusyaji Sukrejo Kendal. Memang pada waktu romadhon kala itu banyak ulama’ berpendapat bahwa lailatul qodar turun di malam 25. Obrolan hangat mengenai malam istimewa itu tentunya menjadi topik yang asik ktika di dalam […]

Baca

Kedatangan Tamu

Suatu hari, ada 2 mahasiswa UNDIP datang ke Pondok Pesantren Kyai Galang Sewu. Dua mahasiswa ini bertemu dengan santri bernama Saiqul, dan menjelaskan maksud mereka untuk bertemu atau sowan kepada Kyai Sam’ani. Kemudian, dua mahasiswa ini diantar Saiqul untuk sowan kepada Kyai Sam’ani. “Assalammu’alaikum….” “Wa’alaikumussalam” “Ngapunten bah, niki wonten tamu (maaf bah, ini ada tamu)” kata Saiqul “Wonten […]

Baca

GAPURA AMBRUK

Menjelang acara haul 2017 beberapa santri sedang kerja bakti persiapan Haul. Abah Sam’ani menghampiri para santri yang sedang kerja bakti tersebut. “Lagi ngopo kang (lagi apa kang)?”, tanya abah. “Nembe ndamel gapuro kangge haul, Bah ( Lagi membuat gapura untuk haul, Bah)”, jawab salah satu santri sambil menundukkan kepala. “Oalah, iki nek ono mobil aman […]

Baca

JAHE LORO

Suatu malam, Abah Sam’ani dari ndalem (rumah) menuju pondok untuk mencari santri yang bernama Abdul. “Duull… Kang Abdul…”, panggil Abah Sam’ani. “Dalem Bah (iya Bah)”, jawab Abdul dengan berlari dari kamarnya. “Tukokno jahe loro ning angkringan, dibungkus plastik yo (belikan jahe dua di angkringan, dibungkus lastik ya)”, perintah Abah Sam’ani. “Njih Bah (ya Bah)”, kemudian Abdul ke […]

Baca

ABAH GALAK?

  Abah Sam’ani sering bercerita, dulu beliau di waktu mudanya adalah seorang yang “galak”. Saking galaknya ketika awal-awal pernikahannya, ibu nyai sering takut dengan abah. Suatu ketika ibu nyai pernah dimarahi abah.  Saking takutnya ibu lari. Abah bingung mencari beliau kemana-mana tidak ketemu. Dan ternyata ibu sembunyi di dalam lemari.   Ilustrasi : Pixabay.com Sumber […]

Baca