Haul ke -2 Abah KH. M. Sam’ani Khoiruddin

Semarang, Haul Abah KHR.M Sam’ani Khoiruddin (Pendiri Pondok Pesantren Kyai Galang Sewu) di gelar dengan kegiatan simaatul Qur’an (29-30/7). Seluruh Santri Putra-Putri turut meramaikan dengan pembacaan Al-Quran (Simaan Qur’an) per juz yang telah di bagi sebelumnya. Simaatul Qur’an ini dibagi menjadi 5 kompleks, yaitu Masjid,  dan Maqom untuk Putra, Dalem, Kompleks Kami, dan Pondok Timur […]

Baca